Skip to main content

Posts

Perspektif Pendidikan Bagi Perempuan Desa

Gambar oleh Gerd Altmann dari Pixabay “Entah akan berkarir atau menjadi ibu rumah tangga, seorang wanita wajib berpendidikan tinggi karena mereka akan menjadi seorang ibu. Ibu-ibu yang cerdas akan melahirkan anak-anak yang cerdas” – Dian Sastrowardoyo. Pendidikan memang menjadi hal yang sangat penting untuk kehidupan dimasa depan. Dari kutipan diatas, tidak ada perbedaan antara wanita desa dan wanita kota. Pendidikan memang berlaku untuk siapapun tanpa memandang gender dan status sosial. Tidak juga memandang tujuan akhir, akan menjadi wanita karir ataupun ibu rumah tangga tetap membutuhkan pendidikan. Terlepas dari tujuan karir, alasan pentingnya pendidikan bagi perempuan adalah : 1.  Perempuan merupakan madrasah pertama untuk anaknya kelak. Perempuan akan menjadi tempat belajar pertama kali untuk anaknya. Tanpa pandang status sosial. Mau kaya atau miskin. Mau wanita kota atau desa. Karena perempuan yang sudah mempunyai anak, juga akan mempunyai peran gand

Bukan Sekedar Online, 3 Hal Ini Bisa Bikin Kamu Happy

Kasus COVID-19 yang terjadi di Indonesia kian hari kian bertambah. Seperti yang kita tahu, COVID-19 bukan lagi sebagai wabah ataupun epidemi. WHO (World Health Organization) bahkan sudah mengumumkan bahwa COVID-19 disebut sebagai pandemi. Semakin meningkatnya jumlah kasus positif di Indonesia, tentunya membuat kekhawatiran untuk semua kalangan masyarakat termasuk kamu. Apalagi dengan adanya aturan kerja di rumah dan belajar di rumah, pastinya membuat kamu menjadi bosan karena kamu harus menghabiskan sebagian besar waktumu di rumah aja. Ada banyak kegiatan yang bisa kamu lakukan untuk mengusir rasa bosanmu dan tentunya membuat kamu lebih happy. Misalnya mendengarkan musik, baca novel, menulis, dan nonton film. Namun, ada yang perlu kamu tahu. 3 hal ini akan membuat kamu lebih happy dari pada kegiatan-kegiatan diatas. Dari pada kamu online dengan main sosial media, lebih baik kamu coba 3 hal ini. Di jamin kamu akan happy. 1.         Kursus Online Gambar oleh

Di Rumah Aja, Begini Cara Kamu Menebar Kebaikan

Indonesia sedang dalam keadaan darurat COVID-19. Seperti yang kita tahu, semakin hari jumlah orang yang positif terinfeksi virus corona semakin bertambah. Berbagai upaya yang dilakukan oleh pemerintah untuk menekan angka penyebaran virus corona pun beragam. Mulai dari kerja dari rumah, belajar dari rumah, PSBB (Pembatasan Sosial Berskala Besar) dan juga physical distancing. Setelah diterapkannya aturan-aturan tersebut, sebagian besar masyarakat Indonesia akan menghabiskan waktunya di rumah aja. Sebagai masyarakat yang baik, tentunya kita mematuhi aturan tersebut. Karena pada dasarnya aturan itu digunakan untuk kebaikan bersama. Namun, bukan berarti saat kamu di rumah aja, kamu tidak bisa menebar kebaikan. Kamu bisa menebar kebaikan dari rumah dengan cara berbagi. Kebaikan berbagi yang bisa kamu lakukan dari rumah yaitu : 1.         Jahit Masker atau APD (Alat Pelindung Diri) Gambar oleh Mystic Art Design dari Pixabay Dengan keadaan yang seperti ini, masker m

Fungsi dan Sasaran Sistem Operasi

Berdasarkan definisi-definisi di atas dapat ditarik kesimpulan bahwa sistem operasi mempunyai dua tugas utama, yaitu (Prasojo & Riyanto 2011) : 1.       Pengelola seluruh sumber daya sistem komputer (sebagai resource manager ). Sumber daya sistem komputer adalah semua komponen di sistem komputer yang dapat memberi manfaat. Sumber daya ini terdiri dari dua macam, yaitu : sumber daya fisik (seluruh perangkat keras utama dana tambahan) dan abstrak (data dan program). 2.       Sistem operasi sebagai penyedia layanan (sebagai extended/virtual machine ). Sistem operasi menyediakan sekumpulan layanan (disebut system calls) ke pengguna sehingga memudahkan dan menyamankan penggunaan atau pemanfaatan sumber daya sistem komputer. Layanan-layanan yang dimaksud antara lain (Prasojo & Riyanto 2011) : ·          Pembuatan program. Sistem operasi menyediakan beragam fasilitas dan layanan untuk membantu pemrogram menulis program, biasanya berbentuk program utilitas. Program utilitas b

Sejarah Singkat Perkembangan Sistem Operasi

Perkembangan sistem operasi sangat dipengaruhi oleh perkembangan hardware yaitu (Prasojo & Riyanto 2011) : 1.       Generasi ke nol (1940) a.        Komponen utama tabung hampa udara. b.       Sistem komputer belum menggunakan sistem operasi. c.     Semua operasi komputer dilakukan secara manual melalui plugboards, dan hanya bisa digunakan untuk menghitung (+, -, dan *). 2.       Generasi pertama (1950) a.        Komponen utama transistor. b.    Sistem operasi berfungsi terutama sebagai pengatur pergantian antar job agar waktu instalasi job berikutnya lebih efisien. Dalam masa ini muncul konsep batch system (semua job sejenis dikumpulkan jadi satu). c.        Input memakai punch card. 3.       Generasi ke dua (1960) a.        Komponen utama IC b.       Berkembang konsep-konsep : ·     Multiprogramming , satu prosesor mengerjakan banyak program yang ada di memori utama. ·   Multiprocessing , satu job dikerjakan oleh banyak prosesor, tujuannya untuk